Buku ini membahas seluk beluk manajemen pendidikan,dari esensi pendidikan,filsafat pendidikan, manajemen program akselerasi,tata kelola kelas unggul,manajemen kinerja guru,pascasertifikasi,pengembangan profesi guru,kinerja guru berbasis bidaya religius,manajemen kegiatan akstrakurikuler,manajemen ujian akhir produktif,pengawas sekolah,hingga manajemen implementasi kurikulum
Buku ini membahas seluk beluk manajemen pendidikan,dari esensi pendidikan,filsafat pendidikan, manajemen program akselerasi,tata kelola kelas unggul,manajemen kinerja guru,pascasertifikasi,pengembangan profesi guru,kinerja guru berbasis bidaya religius,manajemen kegiatan akstrakurikuler,manajemen ujian akhir produktif,pengawas sekolah,hingga manajemen implementasi kurikulum
Desentralisasi pendidikan ialah pelimpahan wewenang dari pemerintah pusat ke pemerintah daerah sampai kepada tingkat sekolah. Implikasinya, pihak sekolah mesti mengatur perencanaan pengembangan, manajemen sarana dan prasarana serta tenaga kependidikan dan pembiayaan secara mandiri dan otonom. Hal ini menjadi bagian dari tugas dan tanggung jawab kepala sekolah sebagai pimpinan di sekolah Pers…